Pemilihan Strategi dalam Pembelajaran di PAUD
a. Pengertian Metode Dalam Pembelajaran
Metode adalah jalan yang harus dilalui untuk mencapai suatu tujuan kegiatan. Metode digunakan untuk merealisasikan strategi yang telah ditetapkan. Strategi menunjuk pada sebuah perencanaan untuk mencapai sesuatu sedangkan metode adalah cara yang dapat dilaksanakan dengan berbagai metode. Dapat disimpulka bahwasannya metode adalah cara yang digunakan untuk melaksanakan strategi atau perencanaan agar tujuan yang telah disusun tercapi secara maksimal.
b. Strategi Pengorganisasian Pembelajaran
Strategi mengrganisasi isi pelajaran disebut sebagai membuat urutan dan mensintesis fakta, konsep, prosedur dan prinsip yang berkaitan.
2 jenisnya ;
1. Strategi mikro, mengacu kepada metode untuk pengorganisasian isi pembelajaran yang berkisar pada satu konsep, prosedur dan prinsip.
2. Strategi makro, berurusan dengan bagaimana memilih, menata urusan, membuat sintesis, dan rangkuman isi pembelajaran yang ingin dicapai, mengacu pada penetapan konsep apa yang diperlukan untu mencapai tujuan itu.
c. Strategi Penyampaian Pembelajaran
Strategi penyampaian isi pembelajaran sebagai salah satu bagian dari strategi pembeajaran sebagai salah satu bagian dari strategi pembelajaran tentunya memiliki peran yang sangat penting dalam rangka menyampaikan pesan-pesan pembelajaran kepada pembelajar.
Strategi penyampaian mengacu kepada cara-cara yang dipakai untuk menyampaikan pembelajaran kepada pembelajar, sekaligus untuk menerima dan merespon masukan-masukan dari pembelajar.
Strategi penyampaian isi pembelajaran adalah siasat guru untuk memilih, menetapkan, menerapkan media pembelajaran , interaksi pembelajaran dengan media dan struktur belajar dalam penyampaian si Pembelajar.
- Media Pembelajaran adalah semua alat yang digunakan oleh guru atau pengajar dalam membantu kegiatan belajar mengajar dengan maksud menyampaikan pesan informasi pembelajaran dapat berlangsung secara efektif dan efisien.
- Interaksi dalam pembelajaran dalam proses pembelajaran antara pendidik harus ada interaksi.
- Bentuk belajar mengajar mereupakan komponen strategi penyampaian pengajar yang mengacu kepada apakah siswa belajar dalam kelompok kecil. Perseorang ataukah mandiri.
d. Standart Pengelolaan Pembelajaraan
Mengacu pada suatu upaya untuk mengatur aktivitas pengajaran berdasarkan konsep-konsep dan prinsip-prinsip pengajaran untuk menyukseskan tujuan pengajaran untuk menyukseskan tujuan pengajaran agar tercapai secara lebih efektif, efisien, dan produktif yang diawali dengan penentuan strategi dan perencanaan, diakhiri dengan penilaian.
Sistem pengelolaan pembelajaran di PAUD/RA/TK meliputi kegiatan belajar mengajar, menelaah kalender pendidikan, dan pengaturan jadwal pembelajaran. Fungsi manajemen dalam pproses pendidikan yakni : perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, motivasi, menggerakan, memberi perintah, pengkoordinasian, penganggaran, hingga pengawasan/ pengontrolan.
Komentar
Posting Komentar